Admin Daar El Hasanah

BAHAN MATERI PELATHAN KADER DASAR II (PMII) STAI ASSALAMIYAH 2020

PETA GERAKAN ISLAM : Pengertian, Posisi NU dan PMII, Pengertian Tradisional dan Konservatif dan Peta Gerakan Islam di Indonesia. Oleh : Bakroni Latar Pengertian dan Posisi NU Nahdlatul Ulama merupakan gerakan keagamaan yang bertujuan untuk ikut membangun dan mengembangkan insan dan masyarakat yang bertaqwa kepada Allah SWT, cerdas, terampil, berakhlak mulia, tentram, adil dan sejahtera. […]

BAHAN MATERI PELATHAN KADER DASAR II (PMII) STAI ASSALAMIYAH 2020 Read More »

Info Awal Masuk Kepondok Santri Baru DH, Tapel 2020/2021

Assalamu’alaikum Wr.Wb Semoga seluruh santri baru Ponpes Daar El Hasanah tahun pelajaran 2020/2021 sehat wal afiat serta sukses selalu amiin, berikut kami sampaikan informasi awal masuk santri baru Ponpes Daar El Hasanah tahun pelajaran 2020/2021 bahwa awal masuk santri kepondok yaitu pada hari rabu, 15 Juli 2020 mulai dari pagi jam 10.00 WIB s/d 16.00

Info Awal Masuk Kepondok Santri Baru DH, Tapel 2020/2021 Read More »

Sejarah Berdirinya Daar El Hasanah

RUHUL MA’HAD DAAR EL HASANAH Selamat Datang di Yayasan Daar El Hasanah, Yayasan yang bergerak dibidang Pendidikan Keagamaan, Sosial dan Kemanusiaan. Salahsatu cabang Yayasan Daar El Hasanah bidang pendidikan adalah Pondok Pesantren Daar El Hasanah. Daarel Hasanah merupakan pondok pesantren yang menerapkan konsep perpaduan antara materi kepesantrenan dengan materi dari dinas pendidikan serta lebih mengutamakan akhlak, dan belajar

Sejarah Berdirinya Daar El Hasanah Read More »

Pokok Kajian Filsafat Pendidikan Islam

Definisi Filsafat, Filsafat Pendidikan dan Filsafat Pendidikan Islam. Ruang Lingkup Filsafat Pendidikan Islam Metode Mempelajari Filsafat Pendidikan Islam Hakikat Manusia Sebagai Makhluk Pedagogis Menurut Islam Sumber Dasar Pendidikan Islam Hakikat, Tujuan dan Fungsi Pendidikan Islam Aliran-Aliran Filsafat Pendidikan Barat dan Tokoh-Tokohnya Aliran-Aliran Filsafat Pendidikan Islam dan Tokoh-Tokohnya. Fitrah Manusia dalam pendangan Barat dan Islam Ad.

Pokok Kajian Filsafat Pendidikan Islam Read More »

Wisuda Perdana dan Milad Ke 3 Ponpes Daarel Hasanah

Hiruk pikuk dan tangis haru para santri kls 6 angkatan perdana Ponpes Daarel Hasanah Islamic Boarding School, pada acara haflatuttakhrij (wisuda) memecah langit, wisuda perdana tersebut digelar pada hari rabu, 01 mei 2019 dari jam 07.30 s/d 12.30 WIB dan dihadiri oleh unsur Muspika Kec. Jawilan, Para Alim Ulama, Para Kiai, Ketua Pencaksilat  Pagar Nusa

Wisuda Perdana dan Milad Ke 3 Ponpes Daarel Hasanah Read More »

Training Metode Cepat Membaca Al Qur’an

Assalamu’alaikum Wr.Wb Punya Putra/i Usia 12Th Keatas (bahkan sudah SMA) Belum Bisa Baca Al Qur’an ? Susah membaca/merangkai bacaan Al Qur’an ? Jangan Khawatir, Insyallah Ponpes Daar El Hasanah membuka Training Membaca Al Qur’an, Dengan Metode Cepat Membaca Al Qur’an, Dengan Izin Allah Hanya 2 Jam Insyallah Bisa Baca Al Qur’an. Bersama Mudir Daar El

Training Metode Cepat Membaca Al Qur’an Read More »

KISAH SANTRI DURHAKA KEPADA GURUNYA

Kisah di kota Tarim ada seorang murid yang sangat cerdas dan pintar tapi durhaka kepada gurunya, dikisahkan dalam sebuah kisah yang penuh hikmah, belasan tahun lalu… ada seorang santri yang sedang nyantri di Rubat Tarim dan diasuh langsung oleh Habib Abdulloh Assyatiri, dia santri dikenal sangat alim, cerdas dan pintar hingga mampu menghafal Kitab Tuhfatul

KISAH SANTRI DURHAKA KEPADA GURUNYA Read More »

Dar El Hasanah Gelar LDKS, Ciptakan Kader Pemimpin

Sebanyak 100 santri Pondok Pesantren Daar El Hasanah mengukuti latihan dasar kepemimpinan santri (LDKS) yang diselenggarakan ponpes tersebut, Minggu (10/2/2019), di Ponpes Daar El Hasanah, Graha Dukuh Sabrang, Jawilan, Kabupaten Serang. Acara ini mengangkat tema Melalui LDKS Daar El Hasanah, Kita Siapkan Kader Pemimpin Masa Depan yang Bertanggungjawab, Cerdas, Handal dan Profesional. Dengan menghadirkan Kapolsek

Dar El Hasanah Gelar LDKS, Ciptakan Kader Pemimpin Read More »

LDKS Gabungan Ponpes Daar El Hasanah 2019

Kaderisasi kepemimpinan sangatlah penting, apalagi di era blobalisasi saat ini dimana sudah tidak ada batasn wilayah teroterial sebuah negara dari sisi informasi dan ekonomi, maka dipandang perlu mempersiapkan kader kader pemimpin yang cerdas, loyal, bertanggungjawab dan profesional. Untuk menggali potensi para santri Daar El Hasanah khususnya dan para pelajar disekitar jawilan, maka BESDA (Badan Eksekutif

LDKS Gabungan Ponpes Daar El Hasanah 2019 Read More »

Libur Semester Ganjil Daar El Hasanah 2018/2019

Assalamu’alaikum Wr.Wb Berdasarkan masukan dan pengaduan dari beberapa wali santri yang sibuk di hari senin dan tidak bisa menjemput putra/i nya dihari tsb dan hanya bisa menjemput pada hari ahad.   Untuk itu setelah kami pertimbangkan demi kemaslahatan dan kenyamanan ortu/wali santri dan pengurus pondok, maka kami percepat acara kuliah umum nya dipondok sehingga jadwal

Libur Semester Ganjil Daar El Hasanah 2018/2019 Read More »

Chat PSB DH
1